Tuesday, May 19, 2020

Heap

-> Heap adalah struktur data yang berbentuk complete binary tree dan menggunakan array dalam mengimplementasikannya.

-> Terdapat 3 jenis heap yang dapat kita pelajari

-> Min Heap

Pada jenis min heap ini, root node pada tree akan menyimpan value atau angka terkecil sedangkan node-node child yang akan dimiliki oleh root tersebut, akan lebih besar valuenya.



-> Max Heap

Pada jenis max heap ini, root node pada tree akan menyimpan value atau angka terbesar sedangkan node-node child yang akan dimiliki oleh root tersebut, akan lebih kecil valuenya.


max-heap


-> Trie

Trie adalah struktur data berupa pohon terurut untuk menyimpan suatu himpunan string dimana setiap node pada pohon tersebut mengandung awalan (prefix) yang sama, karena itulah trie disebut juga pohon prefix. Tujuan trie ini adalah untuk menyimpan string ataupun pencarian string mejadi lebih cepat dan mengurangi kompleksitas yang ada.






Reference :
https://www.geeksforgeeks.org/binary-heap/
https://www.geeksforgeeks.org/max-heap-in-java/
https://informatika.stei.itb.ac.id/~rinaldi.munir/Matdis/2010-2011/Makalah2010/MakalahStrukdis2010-091.pdf



No comments:

Post a Comment